Image of Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi Maluku Utara

Text

Data dan informasi manfaat dana desa di provinsi Maluku Utara



Penyusunan Data Informasi Dana Desa merupakan suatu kajian kuantitatif untuk mendeskripsikan kondisi existing perkembangan desa menurut IDM, dan keadaan inovasi desa dengan pemanfaatan Dana Desa. Data Informasi Dana Desa ini dapat digunakan untuk menjelaskan proses dan dampak pemanfaatan Dana desa terkait dengan status perkembangan desa dalam IDM, bidang pembangunan desa dan pengembangan Lembaga Ekonomi Desa, peningkatan kesejahteraan masyarakat serta praktik inovasi desa yang diterapkan pada desa yang mengalami kenaikan status.

Berdasarkan Permendesa PDTT No 2 tahun 2016 tentang Indeks Desa Membangun (IDM), tingkat perkembangan desa dapat dikelompokkan menjadi 5 kategori, yaitu: 1) Sangat tertinggal; 2) Tertinggal; 3) Berkembang; 4) Maju, dan 5) Mandiri.

Adapun hasil dari program penyusunan data dan Informasi tentang manfaat Dana Desa kabupaten Halmahera Barat: secara umum status perkembangan desa di Provinsi Maluku Utara pada tahun 2014-2018 menunjukkan tingkat kemajuan yang cukup berarti. Untuk status Desa Sangat Tertinggal menunjukkan tren menurun sebesar 13,3%; sedangkan untuk Status Desa Tertinggal, Berkembang, dan Maju menunjukkan tren meningkat. Status Desa Tertinggal meningkat sebesar 1,5%, status Desa Berkembang meningkat sebesar 6,7%, dan untuk status Desa Maju meningkat sebesar 1,5%.


Ketersediaan

PU17659352.170959854 BAD dMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
352.170959854 BAD d
Penerbit Badan Penelitian dan Pengembangan, Pendidikan dan Pelatihan, dan Informasi : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
xiv, 216 hlm. : ilus. ; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
352.170959854
Tipe Isi
text
Tipe Media
unmediated
Tipe Pembawa
unspecified
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this