Image of Data dan informasi manfaat dana desa di Sumatera Barat

Text

Data dan informasi manfaat dana desa di Sumatera Barat



Data dan Informasi tentang manfaat Dana Desa D di Provinsi Sumatera Barat merupakan evaluasi pemantauan pemanfaatan Dana Desa di Provinsi Sumatera Barat dalam meningkatkan status perkembangan desa berdasarkan kategori IDM, sekaligus sebagai evidence based kebijakan Inovasi Desa.

Laporan ini berisikan seluruh kegiatan yang telah berlangsung antara Universitas Andalas dengan Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi. Kerja sama ini menjelaskan tentang kegiatan Penyusunan Data dan Informasi Tentang Manfaat Dana Desa di Sumatera Barat. Di samping itu, pada bagian metode juga dijelaskan tentang rencana kerja, jadwal kegiatan, dan team ahli dalam pelaksanaan penelitian tersebut. Tujuan kegiatan ini ialah menyusun data dan informasi tentang proses bagaimana dan mengapa trwujud kondisi pemanfaatan Dana Desa di Provinsi Sumatera Barat, yang terkait dengan status perkembangan desa berdasarkan karegori IDM, sekaligus bermanfaat sebagai evidence based kebijakan Inovasi Desa;

Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memberikan informasi yang lebih baik dan mendalam bagi pelaku maupun masyarakat pemanfaat Dana Desa. Keterbukaan informasi dan transparansi penggunaan Dana Desa dapat menjadi salah satu bahan acuan dalam mencapai kesejahteraan masyarakat sesuai amanat Undang-Undang Dasar 1945.

Laporan Penyusunan Data dan Informasi Tentang Manfaat Dana Desa di Sumatera Barat diharapkan mampu berperan dalam pengelolaan dana desa k edepannya. Pengelolaan Dana Desa yang tepat sasaran dapat meningkatkan kualitas, efektivitas dan efisiensi pembangunan desa.


Ketersediaan

PU17665352.170959813 BAD dMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
352.170959813 BAD d
Penerbit Badan Penelitian dan Pengembangan, Pendidikan dan Pelatihan, dan Informasi : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
160 hlm. : ilus. ; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
352.170959813
Tipe Isi
text
Tipe Media
unmediated
Tipe Pembawa
unspecified
Edisi
Cet. 1.
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this